Postingan

Menampilkan postingan dengan label Dinas Pendidikan

LSM BANKI Laporkan Dugaan Pungutan di SDN 2 Sidomulyo Tanggamus, Wali Murid Singgung PIP

Gambar
Ilustrasi: LSM BANKI menyampaikan laporan terkait dugaan pungutan di lingkungan sekolah dasar negeri di Tanggamus, Lampung. (Foto: Dok. Pelapor) Tanggamus, Koran Merah Putih News — Lembaga Swadaya Masyarakat BANKI (Brigade Anak Negeri Kawal Indonesia) menyampaikan laporan kepada aparat penegak hukum terkait dugaan praktik pungutan di SD Negeri 2 Sidomulyo, Kecamatan Air Naningan, Kabupaten Tanggamus, Jumat (09/01/2026). Laporan tersebut disampaikan setelah LSM BANKI mengaku menerima pengaduan, baik tertulis maupun lisan, dari sejumlah wali murid. Para pengadu menyebut adanya permintaan biaya oleh pihak sekolah dengan beberapa alasan, yang dinilai tidak sejalan dengan ketentuan di sekolah dasar negeri. Baca Juga (Lampung): Kasus Narkotika Naik di 2025, Polres Way Kanan Catat 74 Perkara dan 110 Tersangka Ketua LSM BANKI DPD Tanggamus menyatakan laporan dibuat berdasarkan keterangan para wali murid serta penelusuran awal di lapangan. Ia menegaskan...